Gubsu - Wagubsu Nikmati Kacang Rebus Etek

8 September 2018

Medan | Indonesia Berkibar News - Jum'at (07-09-2018) sore, pasangan pemimpin Sum.Utara, Edy Rahmayadi- Musa Rajekshah disapa Ijek,  dengan mengenakan  kemeja batik  bermotif cerah, usai melaksakan perintah ALLAH , duduk santai  di anaktangga pertama  Mesjid Agung yang  berhampiran dengan  kantor  Gubernur.

Wajah cerah, berwibawa dari mantan  Kopasus Kostrad, dihiasi  sebaris senyum menikmati kacang rebus yang dijual oleh Etek ditangga  Mesdjid yang belasan tahun di sana mengais rezeki. Duduk "bersanding" dengan Musa Rajekshah,mengorak senyum. telihat sedang  memegang  koran. (baca berita?) yang disodorkan oleh seorang  wartawan ,Lukman.

Etek pun senang sekali, dengan  diborongnya kacang rebusnya. dengan  dibayar  dengan harga  cukup besar diluar dugaan  wanita tua itu. Kacang rebus itu pun dibagi bagikan kepada  yang berada di sana.    " Limaratus ribu dibayar  pak gubernur........terima kasih pak...," ucapnya cembira.

Kesempatan!  sejumlah jemaah  yang usasi Sholat Ashar,  barang tentu tak  melewat kesempatan/momet, berfoto  bareng pun tak diabaikan.  dengan  pemimpin PILIHAN mereka. Waduh! senang kali.

 Sejumlah para ibu pun merapat disamping dan dibelakang Edy dan Musa Rajekshah. Kenapa tidak  kehadiran  "Hamba Allah" yang baru  saja  mendapat AMANAH  dari  masyarakat Sumut, dan dipercayakan Presiden, tetap menyempatkan  hadiri di RUMAH ALLAH, dimana diketahui Edy Rahmayadi  adalah salah satu panitia pembangunan Mesdjid   Agung, sedangkan  ayah dari  Musa (Ijek) H.Anif, menyumbang membangun  menara setinggi 199 meter ,menara  ke-3 tertinggi di Asia.

Yang  hadir sore itu sama  berdoa semoga  sukses dunia akhirat pasangan pemimpion Sumut dalam menjalankan tugas selama 5 tahun. Amin.(torong/bundo)